Makanan Khas Kabupaten Wonosobo

Yang tidak boleh kita lupakan ketika kita berkunjung kesuatu tempat adalah Kulinernya.
Di Wonosobo banyak sekali kuliner yang akan membuat lidah anda bergoyang.
Antara lain :
1. Mie Ongklok
Mie Ongklok
2. Kue Moho
Kue Moho
3. Carica
Carica
4. Serabi Wonosobo
Serabi
5. Tempe Kemul
Tempe Kemul
6. Nasi Megana

Nasi Megana + Tempe Kemul

7. Geblek / Lekuk
Geblek atau Lekuk
 Atau makanan ringan
  1. Kacang Dieng
  2. Keripik Jamur
  3. Emping Mlinjo
Minumannya
  1. Purwaceng
  2. Teh Tambi
Sumber : Photo
               Lainnya



    Comments

    Popular posts from this blog

    Grafika Komputer

    Tradisi Ruwatan Rambut Gembel Dieng, Wonosobo